SEKILAS INFO
28-03-2024
  • 2 tahun yang lalu / SMP YPK MELAKSANAKAN DOA BERSAMA UNTUK NEGERI Saat ini negeri kita sedang dilanda musibah dan ujian dengan adanya pandemi Covid-19. Seluruh segi kehidupan terdampak dengan pandemi ini. Kita tidak tahu kapan keadaan ini akan berakhir dan kita dapat menjalani kehidupan normal seperti sebelum pandemi. Banyak teman, sahabat, sanak saudara, orang tua, dan seluruh anak bangsa...
  • 3 tahun yang lalu / SELAMAT DATANG DI WEBSITE SMP YAYASAN PUPUK KALTIM BONTANG. SEKOLAH UMUM RELIGIUS, RAMAH BAKAT, KAMPOENGNYA PARA JUARA. SEMOGA PANDEMI COVID-19 SEGERA BERLALU DARI BUMI INI, SEHINGGA KITA DAPAT BERJUMPA LAGI DI SEKOLAH.
8
Mei 2021
0

Tenaga Pengajar SMP YAYASAN PUPUK KALTIM Bontang ikuti Vaksinasi Covid-19 Tahap 2

Berselang 28 hari atau 4 minggu dari Vaksinasi Covid-19 tahap 1, tepatnya Kamis, 6 Mei 2021 tenaga pengajar dan karyawan SMP YAYASAN PUPUK KALTIM BONTANG kembali mengikuti vaksinasi Covid-19 untuk tahap yang kedua. Pelaksanaan vaksinasi tahap kedua ini berlangsung dari jam 8 pagi sampai selesai dan bertempat di gedung Dispopar kota Bontang. Vaksinasi tahap 2 ini merupakan tahapan vaksinasi yang...
9
Apr 2021
0

Guru dan karyawan SMP Yayasan Pupuk Kaltim Bontang Mengikuti Vaksinasi covid-19 Tahap 1

Bertempat di gedung Dispopar (Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata)Kota Bontang Jalan Jendral Sudirman RT 06, Kelurahan Tanjung Laut – Kecamatan Bontang Selatan, Jum’at, 9 April 2021 sebanyak 56 guru dan karyawan SMP Yayasan Pupuk Kaltim mengikuti kegiatan Vaksinasi Covid-19 tahap ke 1. Kegiatan ini diikuti dalam rangka ikut mendukung program pemerintah untuk menekan laju pandemi yang sudah berlangsung dalam kurun...
8
Feb 2021
0

JUARA MENULIS, SISWA SMP YPK MENDAPAT SEPEDA

Siswa SMP YAYASAN PUPUK KALTIM Bontang kembali menorehkan prestasi dalam lomba menulis. Kali ini adalah lomba menulis bertema “GURUKU PAHLAWANKU” yang diadakan oleh PT Penerbit Erlangga pada akhir tahun 2020. Lewat cerpen berjudul “Mas Kurir”, SALDAN ZIKRULLAH ZULFAHMI yang sekarang duduk di kelas 8C SMP YAYASAN PUPUK KALTIM ini berhasil menyabet juara favorit 2 tingkat SMP. Adapun lomba menulis yang...
4
Feb 2021
0

PAHLAWAN LITERASI DARI KANIBUNGAN

Cerpen karya Zefanya Monic Gendis kinanti (kelas 7C) Cerpen ini menjadi juara menulis dan bercerita fiksi dalam acara peringatan hari bulan bahasa dan hari pahlawan di SMP YAYASAN PUPUK KALTIM 2020. PAHLAWAN LITERASI DARI KANIBUNGAN Apa yang kalian bayangkan ketika mendengar kata superhero atau pahlawan? Mungkin kalian akan membayangkan sosok seperti Superman atau Spiderman. Namun sebenarnya, superhero bisa saja orang-orang...
4
Feb 2021
0

KARIKATUR Bp. B.J. Habibie

Karya Elora Dian Patricia (kelas 9C SMP YAYASAN PUPUK KALTIM Bontang) Juara 1 Lomba Karikatur SMP YAYASAN PUPUK KALTIM Bontang dalam rangka peringatan hari bulan bahasa dan hari pahlawan 2020
2
Feb 2021
0

PJJ Oh PJJ, Demi Masa Depanku

Oleh: Afanin Qanit Adhanajwan (Siswi SMP YAYASAN PUPUK KALTIM kelas 9D) “PJJ : Pembelajaran Jarak Jauh/ pembelajaran melalui sistem online” Tulisan ini mendapatkan predikat Juara 1 katagori menulis non-fiksi dalam acara peringatan hari Bulan Bahasa dan hari pahlawan yang diadakan oleh SMP YAYASAN PUPUK KALTIM Bontang tahun 2020 PJJ Oh PJJ, Demi Masa Depanku matematika: batas akhir 28 Oktober 2020...
31
Jan 2021
0

SMP YPK BONTANG TEMPATKAN 1 SISWANYA DI 10 BESAR GRAND FINAL KOMPETISI KIMIA SMP SE-KALIMANTAN TAHUN 2021

Siswa SMP Yayasan Pupuk kaltim Bontang kembali mengukirkan namanya dengan tinta emas dalam kejuaraan “Kompetisi kimia SMP” se-Kalimantan yang diadakan oleh Universitas Mulawarman Samarinda. Adalah RAYYA MAHIRAH EDDRINA ADZRAA, siswi kelas 8 SMP YAYASAN PUPUK KALTIM Bontang ini berhasil menembus 10 besar kejuaraan ini. Kejuaraan tingkat SMP ini meliputi sekolah-sekolah menengah tingkat pertama dari lima provinsi se-Kalimantan yaitu: Provinsi Kalimantan...
28
Jan 2021
0

CERPEN : MAS KURIR

oleh: SALDAN ZIKRULLAH ZULFAHMI (Siswa SMP YPK Bontang kelas 8C) Cerpen ini adalah juara favorit II dalam Lomba menulis bertema “GURUKU PAHLAWANKU” yang diadakan oleh PT Penerbit Erlangga Indonesia tahun 2020. MAS KURIR Mataku perih menahan air mata. Tenggorokkanku juga terasa penuh. Sementara bunda terus bercerita tentang kecelakaan kecil yang dialaminya, tanpa beban. Dan seakan-akan tak sakit sama sekali. Sayur...
27
Jan 2021
0

English Fluency Program – EFP Week 01

ENGLISH FLUENCY PROGRAM (EFP) merupakan sebuah program lancar berbahasa inggris yang diberikan kepada siswa-siswi SMP YPK Bontang setiap hari aktif; berupa program untuk membantu pembelajaran siswa dalam menguasai bahasa inggris yang memfokuskan pada peningkatan kelancaran dalam kemampuan speaking.Program ini berupa contoh percakapan berisi 1 pertanyaan dan jawabannya dengan tema keseharian. Contoh percakapan diberikan dalam bentuk audio dan script. Berikut adalah...
Chat Kami Yuk..!!!
Mulai Chat Dengan Kami
Pilih Admin Yang akan di Chat
Akan Kami Balas Se-Segera Mungkin